Babinsa Dengan Komsos Berikan Himbauan Terkait Kamtibmas dan Musim Pacaroba

    Babinsa Dengan Komsos Berikan Himbauan Terkait Kamtibmas dan Musim Pacaroba

    SURABAYA  - Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut Sertu Parman melaksanakan komsos dengan warga masyarakat diwilayah binaan.

    Kegiatan komsos dan pantau wilayah sebagai sarana memberikan Berikan Himbauan Terkait Kamtibmas dan Musim Pacaroba diharapkan  kepada warga masyarakat diwilayah binaan agar berhati - hati terhadapat perkembangan situasi Sabtu (18/06/22)

    Dengan Patroli komsos dan Tilik Sambang Wilayah Sertu Parman mengatakan, kegiatan komsos sebagai sarana kita bersama warga masyarakat agar terjalin hubungan baik antara Bintara Pembina Desa (Babinsa) dengan warga diwilayah binaan. 

    Babinsa Sertu Parman juga mengatakan, kegiatan pantau wilayah guna memantau perkembangan situasi dan kondisi serta menghimbau kepada warga agar menjaga kamtibmas dan juga di musim pancaroba ini agar tetap menjaga kesehatan, ” pungkasnya.

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 05 Rungkut Pantau Terus...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Bersama Camat Tenggilis Mejoyo Pantau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Penyuluhan Kesehatan Jantung di Kodim 0830/Surabaya Utara: Cintai Jantungmu, Teladani Pahlawanmu
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Polda Jatim Berhasil Tekan Kasus Curas Hingga 90 Persen Selama Sepekan
    Kodim 0831/Surabaya Timur Gelar Doa Bersama untuk Peringati Hari Pahlawan

    Ikuti Kami