Silahturohmi Diwilayah Dengan Warga Binaan

    Silahturohmi Diwilayah Dengan Warga Binaan

    Silahturohmi Diwilayah Dengan Warga Binaan

    Surabaya - Babinsa Kel. Kalirungkut Koramil 0831/05 Rungkut melaksanakan Silahturohmi dan komsos dengan warga RT. 04 RW05 Kel. Kalirungkut di. Bakung Gg Buntu.

    Silahturohmi dan komsos sambil memberikan himbauan agar selalu melaksanakan protokol kesehatan Covid - 19 dan menjaga kamtibmas diwilayah. Rabu (18/05/22)

    Babinsa Sertu Buyung saat di konfirmasi menggatakan, “Bahwa untuk melakukan komsos dengan warga untuk menjalin hubungan baik dengan warga binaan diwilayah.

    Selain komsos juga memberikan himbauan menginginkan pandemi Covid-19 belum berakhir dan mengharapkan masyarakat disiplin dalam menjalankan protokol kesehatan, guna memutus mata rantai Covid - 19, " tandasnya.

    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Secara Simbolis Dandim Surabaya Utara Salurkan...

    Artikel Berikutnya

    Dengan Komsos Sarana Babinsa Dekat Diri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Penyuluhan Kesehatan Jantung di Kodim 0830/Surabaya Utara: Cintai Jantungmu, Teladani Pahlawanmu
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Polda Jatim Berhasil Tekan Kasus Curas Hingga 90 Persen Selama Sepekan
    Kodim 0831/Surabaya Timur Gelar Doa Bersama untuk Peringati Hari Pahlawan

    Ikuti Kami